TENTANG KAMI

PT. AZZAHRA ISMAIL (AL-ZAHRA TOUR & TRAVEL) adalah Biro perjalanan resmi yang berkantor pusat di kota Surakarta dengan Izin 02200082714030001 dari Kementrian Agama Republik Indonesia

Al-Zahra Tour & Travel melayani paket perjalanan Umroh Reguler, serta melayani Paket Umroh Plus, yakni Umroh Plus Yaman & Oman, Umroh Plus Turki, Umroh Plus Mesir, Umroh Plus Jordan & Aqso, Umroh Plus Uzbekistan, Umroh Plus Eropa, Umroh Plus Singapore. Adapun kita juga melayani paket ziarah, yakni Ziarah Malaysia – Singapore – Thailand, serta Ziarah Wali Songo.

Al-Zahra Tour & Travel Berkomitmen berusaha untuk mengelola perusahaan secara profesional dengan bertanggung jawab terhadap klien serta konsumen kami yang bekerjasama dengan mitra kami, Baik itu di dalam maupun di luar negeri. Serta didukung dengan team ahli dan profesional dibidangnya adalah bukti komitmen kami menjadi perusahaan yang amanah.

TDUP :

0220008271403

IZIN KEMENAG :

PPIU Kemenag No.169/2017

NIB :

0220008271403

KOMITE AKREDITASI NASIONAL :

ERA - JPW1228

Visi Kami

Menjadi Biro perjalanan wisata yang melayani perjalanan Haji & Umrah serta Wisata muslim dengan pelayanan yang berkualitas terbaik dan menjadi Biro perjalanan wisata yang terpercaya

Misi Kami

  1. Memberikan kemudahan kepada jamaah / konsumen dalam perjalanan ibadah Haji & Umrah serta Perjalanan lainnya

  2. Mengembangkan pelayanan Umrah & Haji maupun Tour Internasional lainnya

  3. Membentuk sumber daya manusia yang profesional, loyal terhadap perusahaan, amanah, kreatif, dan inovatif sehingga menjadi perusahaan yang berkembang, handal dan terpercaya.

Scroll to Top